Penulis : Yesy Mayang Sari
Source : Liputan6.com |
Cateura, terletak beberapa kilometer
dari Asuncion, ibukota Paraguay. Sebuah kota dengan populasi sekitar 10ribu
orang ini terkenal sebagai tempat pembuangan akhir dari sampah-sampah
perumahan. Reputasi buruk melekat di kota ini karena tidak jarang terjadi
kekerasan, peperangan antar geng, alkholisme, bahkan narkoba. Namun, sebuah
komunitas kecil di tempat ini mampu membatah semua reputasi buruk tersebut.
|
Favio Chaves, seorang pekerja
lingkungan yang juga pencinta musik, berhasil memperbaiki reputasi Cateura
dengan kepandaian dan imajinasinya yang tinggi. Favio menciptakan alat-alat
musik dari potongan sampah. Penciptaan ini akhirnya memunculkan ide untuk
melatih anak-anak Cateura bermusik dan membentuk pertunjukan orchestra.
Source: google.com |
Terbentuklah Recycled Orchestra of
Cateura yang ternyata mendapat respon positif dari masyarakat. Orchestra ini
sudah sering tampil di banyak Negara, bahkan dalam acara-acara musik
internasional. Nah, penasaran kan sama alat-alat musik yang digunakan Recycled
Orchestra of Cateura? Yuk, langsung pelototin aja gambar-gambar ini!
Source: google.com |
2. Cello
dari drum minyak bekas
Source: google.com |
3. Gitar
Source: google.com |
4. Flute
Source: google.com |
5. Double Bass
Source: google.com |
Tuh! Ternyata sampah juga bisa
dibuat barang yang unik dan bermanfaat kan, bahkan mampu mengantar grup
orchestra ini keliling dunia! Nah, gimana pendapatmu? Udah kepikiran ide lain
untuk “menyulap” sampah menjadi barang mahal?
0 comments:
Post a Comment